Faruk Fakultas Ilmu Budaya Universitas Gadjah Mada Pos-el: faruk_psk@yahoo.co.id Abstrak Nasionalisme Indonesia menemukan sosoknya melalui peristiwa penindasan terutama oleh kolonialisme. Nasionalisme di Indonesia mengalami perubahan yang signifikan. Politik dinasti, novel dan surat kabar, dan agama menjadi sumber pewarisan nilai nasionalisme yang berakar pada sejarah. Hal tersebut telah menjadi sumber inspirasi para sastrawan, penyair, dramawan, dan pekerja seni lainnya...Read More
Ganjar Hwia Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud Pos-el: ganjar_hwia@yahoo.com Abstrak Tulisan ini membahas eksistensi Undang-Undang (UU) RI No. 24/2009, khusus tentang kebahasaan, di tengah kondisi sosial masyarakat Indonesia yang berimplikasi pada (1) kewenangan dalam membuat kaidah (pembakuan) bahasa Indonesia dan (2) keberterimaannya di masyarakat serta implikasinya dan (3) tantangan bahasa Indonesia di tengah globalisasi. Ketiga masalah itu dibahas dalam kerangka...Read More
Resti Nurfaidah Balai Bahasa Provinsi Jawa Barat, Bandung Pos-el: neneng_resti@yahoo.co.id Abstrak Artikel ini membahas ambiguitas dalam perspektif multikulturalisme. Berlangsungnya lintas budaya antara budaya yang satu dengan yang lain, aksi saling memengaruhi antarunsur budaya yang diakibatkan oleh peranan arus perpindahan manusia atau kelompok manusia dari tempat yang satu ke tempat lain yang berefek pada terjadinya diaspora, merupakan wujud dari multikulturaisme....Read More
Sony Sukmawan dan M. Andhy Nurmansyah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya Malang pos-el: swara_sukma_lelaki@yahoo.co.id; andhyfib@ub.ac.id Abstrak Etika lingkungan hidup bertumpu kepada paradigma biosentrisme dan ekosentrisme yang memandang manusia sebagai bagian integral dari alam, sehingga sikap dan perilaku manusia harus penuh tanggung jawab, sikap hormat, dan peduli terhadap kelangsungan semua kehidupan di alam semesta. Paradigma seperi ini sebenarnya telah...Read More
Martino Dwi Nugroho Program Studi Desain Interior ISI Yogyakarta martino.dwinugroho@yahoo.com Abstrak Salah satu cara untuk mengetahui karakteristik arsitektur tradisional Jawa adalah dengan melihat data bergambar pada relief bangunan candi. Candi Lara Jonggrang mengandung makna simbolik yang kaya. Secara umum, jenis atap pada relief candi adalah tipe pedesaan. Konstruksi atap terdiri atas serangkaian komponen yang disebut reng, berdiri di...Read More
Renta Vulcanita Hasan Fakultas Sastra Universitas Jember Pos-el : voelca@gmail.com Abstrak Artikel ini membahas motif batik Parang Rusak Barong yang terdapat di keraton Yogyakarta dan Surakarta, sebagai pusat perkembangan budaya. Adapun faktor-faktor yang melatarbelakangi terjadinya persamaan dan perbedaan motif di Yogyakarta dan Surakarta dianalisis dari segi internal dan eksternal. Penelitian ini bersifat kualitatif dengan pendekatan multidisiplin yang memfokuskan pada...Read More
A. Erna Rochiyati Sudarmaningtyas Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Sastra Universitas Jember unej_press@ymail.com Abstrak Perbedaan latar belakang etnik tidak melahirkan pola perilaku dan strategi yang berbeda pada komunitas kaum perempuan buruh perkebunan di PTPN X Ajung Kabupaten Jember karena mereka sama-sama berpendidikan rendah, menikah usia dini, tidak memiliki life skill, berperan ganda bahkan multi ganda, dan penopang atau...Read More
Edy Burhan Arifin Fakultas Sastra Universitas Jember edyburhansej@yahoo.com Abstrak Masuknya sistem perkebunan partikelir yang bercorak kapitalistik pada desenia pertengahan abad XIX di daerah Jember membawa perubahan sosial dan ekonomi pada masyarakat sekitarnya. Sejak saat itu penduduk pribumi banyak kesempatan untuk memperoleh uang karena banyak lapangan kerja yang tercipta. Akibatnya kehadiran onderneming ini mengakibatkan terjadinya gelombang migrasi etnik Madura dan...Read More
Sudah beberapa hari ini hujan mengguyur di beberapa wilayah Jember termasuk di kawasan kampus Universitas Jember. Masyarakat Jember termasuk civitas akademika Universitas Jember merasa bersyukur datangnya musim penghujan yang sekian lama dinantikan akhirnya hujan turun juga membasahi bumi kampus tegal boto. Harapan datangnya penghujan tahun ini bisa membawa keberkahan bukan hanya bagi petani juga dapat...Read More
Belakangan ini perfilman Indonesia telah mengalami kemajuan yang cukup pesat ditandai dengan bertambahnya jumlah pembuat film, produksi film yang makin beragam, dan penonton film yang makin tersebar. Fenomena ini bermunculan di mana-mana, baik di kota kota besar maupun kabupaten. Sayangnya, perkembangan ini tidak dibarengi dengan terobosan serupa di bidang distribusi. Jaringan bioskop yang dikuasai oleh...Read More