Januari 25, 2023

Day

Semiotika: Jurnal Ilmu Sastra dan Linguistik (https://jurnal.unej.ac.id/index.php/SEMIOTIKA/issue/view/1452), atau yang lebih simpel dengan sebutan Jurnal Semiotika, mulai berbenah untuk menyiapkan pengajuan akreditasi ulang, guna mendapatkan peringkat yang lebih tinggi. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Jurnal Semiotika dengan Himpunan Pembina Bahasa Indonesia (HPBI) Cabang Jember, Masyarakat Linguistik Indonesia (MLI) Cabang...
Read More
Dekan, Prof. Dr. Sukarno, M.Litt (25/1) melantik kepengurusan baru Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) di Aula Sutan Takdir Alisyahbana Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember. Dalam sambutannya Sukarno menyampaikan bahwa pergantian pengurus adalah suatu hal yang wajar bahwa kita selalu mengalami periodisasi. Pada saatnya harus berubah yang terpenting adalah dalam perubahan itu...
Read More
  • Sejarah
  • Visi Misi