Diksi dan Gaya Bahasa pada Lirik Lagu Berbahasa Using Banyuwangi

Rika Ya’yunita

 

Abstrak

Banyuwangi sebagai daerah bekas kerajaan Blambangan, masyarakatnya menyimpan banyak seni dan budaya, terutama seni tradisi. Seni tradisi di Banyuwangi salah satunya terlihat dari seni musik. Banyuwangi merupakan salah satu daerah dengan perkembangan industri musik yang sangat pesat. Lagu Banyuwangi sering disebut lagu Banyuwangen. Aspek kebahasaan yang digunakan di dalam lirik lagu berbahasa Using memiliki nilai keindahan yaitu, dengan menggunakan diksi dan gaya bahasa di dalam lirik lagunya. Penggunaan diksi dan gaya bahasa selain untuk memiliki nilai keindahan di dalam lirik lagu, juga bertujuaan agar makna di dalam lirik lagu tersebut sampai pada pendengarnya. Artikel ini bertujuan untuk mendeskripsikan diksi dan gaya bahasa yang digunakan di dalam lirik lagu berbahasa Using. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskripstif. Diksi yang terdapat di dalam lirik lagu Banyuwangen meliputi, kata yang bermakna denotatif, dan konotatif. Selain diksi, gaya bahasa perbandingan, pertentangan, pertautan, dan perulangan digunakan di dalam lirik lagu tersebut.

Kata kunci: Bahasa, diksi, gaya bahasa

 

 

 

Related Posts

  • https://dishubkominfo-kotaserang.com/
  • https://rutanjogja.org/
  • slot gacor