Kerja sama

Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember menjalin kerja sama dengan berbagai institusi baik dalam dan luar negeri, baik institusi pemerintah, swasta, dunia kerja dan industri.

Kerja sama dalam negeri:
  1. Semua PTN/PTS di Indonesia yang memiliki Fakultas Ilmu Budaya (melalui Himpunan FIB se-Indonesia), dan UIN Madura, UIN Khas Jember.
  2. Institusi Pemerintah (seperti: Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Jawa Timu, KPU, BAWASLU di wilayah Jawa Timur, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata di wilayah Jawa Timur, Kepolisian Resort Jember, Dinas Perpustakaan),
  3. Lembaga Penerjemahan (seperti: PT. Translation Transfer, PT. Transkomunika, PT. Tata Makna Andalan)
  4. Lembaga Penyiraan berita & hiburan (PT. Etanan Films, X Code Film, Kece Media, TV 9 Surabaya, Makromedia Visual Creative, Paragons Film, Lembaha Sensor Film, dll)
  5. Radio (RRI Jember, K Radio Sound of Knowledge)
  6. Hotel (Hotel Platinum Surabaya,
  7. Lain-lain (Bank Indonesia Institute, AMAN Indonesia)
Kerja sama luar negeri:

Luar negeri (School of Culture, History & Language, The Australian National University, University of Zaenal Abidin Malysia, University of Ljubiana, Slovania )

  • https://dishubkominfo-kotaserang.com/
  • https://rutanjogja.org/
  • slot gacor