[:id] Dekan, Prof. Dr. Sukarno, M.Litt pada 7 September 2023 melepas 130 lulusan, 1 orang magister, 46 Sarjana Sastra Inggris, 22 Sarjana Sastra Indonesia, 18 Sarjana Humaniora dan 43 Sarjana Seni. Dalam kesempatan itu, seorang alumni Ilmu Sejarah angkatan 2001 bernama Angky Bayu P secara...Read More
[:id] Literasi sastra, pembelajaran sastra, pengajaran sastra, pendidikan sastra, atau sederet istilah lain yang senada, perlu berinovasi dengan menekankan strategi yang merdeka. Dalam mengimplementasikan Kurikulum Merdeka, pembelajaran sastra perlu dilaksanakan secara diferensiasi, dengan menekankan konten, proses, dan produk. Untuk merayakan strategi yang merdeka dan kontekstual,...Read More
[:id] Mahasiswa Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember (Sind FIB UNEJ) kembali menorehkan prestasi dalam bidang penulisan kreatif. Kali ini Cindy Virda Amelia Dewi dan Alya Latifatul Fitriyah yang mengharumkan nama institusi atas cerpen yang diciptakannya. Keduanya berhasil menyabet predikat Juara I dan...Read More
[:id] Dr. Ikwan Setiawan, M.A. memimpin apel pegawai di lingkungan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember pada Senin, 21 Agustus 2023. Ikwan memberikan apresiasi kepada panitia, pemateri, dosen dan tenaga kependidikan atas terlaksananya kegiatan PKKMB 2023 di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember. “Nyaris tidak ada keluhan...Read More
[:id] Pertemuan dan perkenalan dosen dengan mahasiswa baru (Maba) tidak boleh disia-siakan, terutama untuk membangun spirit. Dalam forum tersebut, Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember (FIB UNEJ) mendorong mahasiswa untuk semangat belajar hingga lulus sarjana. Pertemuan dilanjutkan dengan diskusi antara Dosen Pembimbing Akademik...Read More
Nullam quis risus eget urna mollis ornare vel eu leo. Nullam id dolor id nibh ultricies vehicula ut id elit. Donec ullamcorper nulla non metus auctor fringilla. Maecenas sed diam eget.